Ya..ya..ya...saya tahu kalo hari ini bukan hari Senin, dan sudah bulan Agustus pula. Jadi telat banget ikutan meme Buying Monday ini. Tapi yaa gimana yaa....saya baru sempetnya sekarang (alasan apa ini?) XP
Buying Monday itu apa sih?
Ini adalah meme yang digagas oleh Aul @
The Black In The Books yang intinya sih buat nunjukkin hasil belanjaan selama sebulan. Buat saya sih, ini juga bisa jadi catatan, soalnya saya suka kebablasan beli 2-3 buku yang sama (hadeuh!),
Anyhoo...list timbunan bulan Juli emang membludak. Salahkan acara jalan-jalan bulan lalu. X)
Saya sudah bercerita panjang lebar tentang trip bulan lalu yang berakibat pulang membawa buku. Foto lebih lengkap cek post sebelumnya aja yaaa (males banget ya blogger yang satu ini :p). Ini sebagian fotonya.
Dan ini adalah list tambahan timbunan dari Chennai, Bangalore dan Bras Basah :
1.
George Orwell - 1984
2.
Sumrit Shahi - Just Friends
3.
Christine Hurley Deriso - Then I Met My Sister
4.
Cornelia Funke - The Thief Lord
5.
Katie McGarry - Pushing The Limits
6.
VS Ramachandran - The Tell Tale Brain (seneng banget ketemu nih buku dengan harga miring. nyarinya udah lamaaa)
7.
Adolf Hitler - Mein Kampf
8.
John Green - Looking For Alaska
9.
Herman Hesse - Siddharta
10.
Jack Kerouac - On The Road (sebenernya ini udah punya, tapi suka cover yang ini)
11.
Khaled Hosseini - And The Mountains Echoed
12. George RR Martin - Game Of Thrones
13. George RR Martin - A Storm of Swords 1
14. George RR Martin - A Feast For Crows
15. George RR Martin - A Clash Of Kings
16. George RR Martin - A Dance With Dragons
17.
Ravinder Singh - I Too Had A Love Story
18.
Ravinder Singh - Can Love Happen Twice
19.
Veronica Roth - Divergent
20.
Veronica Roth - Insurgent
21.
MJ Hyland - How The Light Gets In
22.
Kathryn Erskine - Mockingbird
23.
John Boyne - The Boy In Stripped Pyjamas (satu lagi buku dobel karena naksir cover. D'oh)
24.
Miller & Stentz - Colin Fischer
24.
Colleen Hoover - Hopeless
25.
Rachel Joyce - The Unlikely Pilgrimage of Harold Fry
26. Dr. Seuss - The Foot Book
27. Dr. Seuss - The ABC Book
28. Emma Donoghue - Room
29.
Shanon M Draper - Out of My Mind
30.
Shel Silverstein - Where The Sidewalk Ends
31.
Jessica Sorensen - The Secret of Ella & Micha
32.
Jojo Moyes - Me Before You
33.
Michael Ende - Momo (ini juga tergoda cover dan harga murah) (_ _")
34.
A.A Milne - The House at Pooh Corner
35. Roald Dahl - Boy and Going Solo
36. Eva Ibbotson - Not Just A Witch
37. Enid Blyton - Amelia Jane trilogy
38. Judy Blume - Just As Long We're Together
39. JD Salinger - The Catcher In The Rye
40. Cormac McCarthy - The Road
41. Sarah Dessen - How To Deal
42. John Parker - The Gurkhas
43. Laura Esquivel - Like Water For Chocolate
44. Judy Blume - It's Not The End Of The World
45. Enid Blython - The Books of Fairies
46. Cornelia Funke - Ghost Knight
47. Cecelia Ahern - One Hundred Names
48. Nicholas Sparks - Safe Haven
49. Kate Mosse - Labyrinth
50. Milton Jones & James Knight - The Man From Coolibah
51. Amish Tripathi - The Immortals of Meluha
52. Amish Tripathi - The Secret of The Nagas
53. Amish Tripathi - The Oath of the Vayuputras
54. Eva Ibbotson - The Haunting of Hiram
55. Rudyard Kipling - Just So Stories
56. Cecelia Ahern - The Gift
57. Don Delillo - Cosmopolis
58. David Nicholls - One Day
59. Eva Ibbotson - The Morning Gift
60. Rob Ryan - This Is For You
61. Robert Goddard - Sight Unseen
62. Laurie Halse Anderson - Wintergirls
63.
Enid Blyton - The Island of Adventure
64.
Enid Blyton - The Castle of Adventure
65.
Enid Blyton - The Valley of Adventure
66.
Enid Blyton - The Sea of Adventure
67.
Enid Blyton - The Mountain of Adventure
68.
Enid Blyton - The Ship of Adventure
69.
Enid Blyton - The Circus of Adventure
70.
Enid Blyton - The River of Adventure
Selain buku-buku di atas, saya juga dapat 2 buku Sitta Karina hasil swap dengan mbak Yuska dari
lustandcoffee lalu swap novelnya Philip Pullman dengan Alvina@
Mari Ngomongin Buku.Saya emang bukan fans berat Sitta sih, tapi rasanya gimanaa gitu kalo koleksi saya ada yang bolong. Kalo Philip Pullman sih emang koleksi :D
71. Sitta Karina - Titanium
72. Sitta Karina - Imaji Terindah
73. Philip Pullman - The Firework Maker's Daughter
74. Philip Pullman - The Scarecrow & His Servant
75. Sapardi Djoko Darmono - Hujan Bulan Juni
Lalu beli di Mbak Maria @Hobby Buku yang entah kenapa BBM-nya selalu bisa membuat saya tergoda.
76.
Dewi Kharisma Michellia - Surat Panjang Tentang Jarak Kita yang Jutaan Tahun Cahaya
77.
Ingrid Law - Savvy
78.
Michael Scott - The Enchantress
Kalo 2 buku di atas hasil belanja di OpenTrolley, manfatin voucher.
79.
Charles Sheehan Miles - Just Remember To Breathe
80. Snoopy & The Peanuts Gang
Yap...segitulah daftar dosa baru saya bulan Juli 2013. Insya Allah bulan Agustus ini akan menurun drastis kok (amin!).
Bagaimana dengan kamu? Apa daftar belanja bukumu bulan Juli? Yuk ikutan meme ini.
Syaratnya :
- Follow The Black in The Books melalui email atau bloglovin'.
- Buat post tentang buku-buku apa saja yang dibeli selama bulan itu, publish setiap hari Senin terakhir di bulan itu.
- Masukan link post tersebut di linky yang disediakan.
- Linky akan dibuka selama 3 minggu, agar bagi yang terlambat, masih bisa mengikuti meme ini.
- Bila ada yang memasukan link tentang book haul bulan berikutnya
(bukan bulan yang ditentukan), maka link itu akan dihapus dari linky.
- Jangan lupa melihat-lihat book haul peserta lain! :D